Kamis, 24 April 2014

Kriteria penilaian teknologi komputer perbankan



èPengertian sistem aplikasi perbankan
Penggunaan komputer dan alat-alat pendukungnya dalam operasional perbankan yang meliputi pencatatan, perhitngan, peringkasan, penggolongan dan pelaporan semua kegiatan dibidang perbankan
Komponen teknologi informasi dan komputer perangkat keras, perangkat lunak, komunikasi data, program aplikasi, prosedur dan manual, perangkat keamanan (security) dan dokumentasi
·         Kriteria-kriteria pemilihan perangkat lunak yang sesuai dengan kebutuhan bank, secara umum berdasarkan pertimbangan sebagai berikut:
1.       Kemampuan dokumentasi/ penyimpanan data -> BPR kurang efisien jika menggunakan mesin besar
2.       Keluwesan (fleksibility) -> operasional bank selalu berubah-ubah walaupun informasi dasarnya tetap sama
Deposit Application Information
1.       Maturity and Interest Rest Structure
Sistem aplikasi mampu untuk menampilkan informasi mengenai tingkat bunga, tanggal jatuh tempo
2.       Statification of Account
Informasi tingkatan rekening, misal:
-          Rekening dengan saldo > 200 juta (primer customer)
-          Rekening dengan saldo < 1 juta
3.       Information on Collected Balancer
Informasi saldo, saldo untuk transaksi setoran tunai, saldo untuk pemindah bukuan
4.       Information in Unusuall Activity
Informasi peristiwa/aktivitas, khusus: persetujuan rate, penarikan melebihi wewenang
5.       Cost Information
Informasi biaya, misal : bunga yang harus dibayar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar